fbpx

Belajar dari Jepang: Transformasi Pengetahuan Alumni Kenshuusei Pertanian Indonesia

Screenshot 2024-02-19 144028

Categories



Published

October 1, 2018

HOW TO CITE

Gusnelly dkk.

Keywords:

Pertanian, Transformasi Pengetahuan

Synopsis

Pertanian. sebagai salah satu pilar penting dalam ketahanan pangan di Indonesia. membutuhkan adanya produsen pertanian. yaitu petani yang mengolah dan menghasilkan bahan pangan. Namun. apa jadinya jika generasi muda Indonesia tidak lagi tertarik untuk menjadi seorang petani? Kurangnya minat generasi muda untuk terjun dan bekerja di bidang pertanian menjadi hal yang harus disikapi. Pemerintah Indonesia dalam hal ini menempuh berbagai cara untuk menjaga keberlangsungan produsen pertanian. Salah satunya melalui Program Pemagangan Petani ke Jepang. Program ini dijalankan sebagai upaya untuk mendongkrak kembali minat generasi muda terhadap sektor pertanian di tanah air. Bunga rampai ini hadir untuk membagikan pengalaman para pemuda Indonesia selama proses pembelajaran hidup menjadi petani dalam program pemagangan ke Jepang. Sela in itu. buku ini juga membahas mengenai pola sinergi yang dapat dilakukan dengan pemerintah daerah agar implementasi pengetahuan petani alumni magang Jepang di bidang pertanian dapat menjadi model pembangunan UMKM atau industri pangan di kawasan perdesaan. Buku ini sangat bermanfaat bagi para pemangku kepentingan. baik pemerintah daerah maupun masyarakat yang tertarik dengan isu transformasi pengetahuan di bidang pertanian.

References

Anantayu, Sapja. 2011. “Kelembagaan Petani: Peran dan Strategi Pengembangan Kapasitasnya.” SEPA. Vol. 7 No. 2 Februari: 102–109.

Brat, Ilan. 2016. “On U.S. Farms, Fewer Hands for the Harvest”. e Wall Street Journal. Diakses pada tanggal 9 Desember 2016. http://www.wsj. com/articles/on-u-s-farms-fewer-hands-for-the-harvest-1439371802.

BPPSDM Kementan. 2016. Presentasi Exit Strategy Magang Jepang. Lembang, 16 Desember 2016.

Daryanto, Arief. 2012. Memposisikan Secara Tepat Pembangunan Pertanian dalam Perspektif Pembangunan Nasional. pse.litbang.pertanian.go.id/ ind/pd les/Pros_2012_02_MU_Arief.pdf

Daryanto, Arief. 2012. “Memposisikan Secara Tepat Pembangunan Pertanian dalam Perspektif Pembangunan Nasional.” Prosiding Seminar Nasional Petani dan Pembangunan Pertanian 2012. Diakses pada 12 Desember 2016. pse.litbang.pertanian.go.id/ind/pd les/Pros_2012_02_MU_ Arief.pdf.

Harijati, Sri. 2014. Sejarah dan Pengertian Penyuluhan Pertanian. Modul Kuliah Universitas Terbuka.

Hermanto, dan Swastika, K.S. 2011. “Penguatan Kelompok Tani: Langkah Awal Peningkatan Kesejahteraan Petani.” Analisis kebijakan pertanian, Vol 9: 371–390. Diakses pada 12 Desember 2016 dari ejurnal.litbang. pertanian.go.id/index.php/akp/article/view/4203.

Hermanto, dan Swastika, K. S. 2011. “Penguatan Kelompok Tani: Langkah Awal Peningkatan Kesejahteraan Petani”. ejurnal.litbang.pertanian. go.id/index.php/akp/article/view/4203.

Levitt, Peggy. 1998. “Social Remittances: Migration Driven Local-Level Forms of Cultural Di usion.” e International Migration Review, Vol. 32, No. 4 (Winter): 926–948.

Levitt, Peggy dan Deepak Lamba-Nieves. 2011. “Social Remittance Revisited.” Journal of Ethnic and Migration Studies, Vol. 37, No. 1: 1–22.

Nasrul, Wedy. 2012. “Pengembangan Kelembagaan Pertanian untuk Peningkatan Kapasitas Petani terhadap Pembangunan Pertanian.” Menara Ilmu, Vol.3, No. 29 (Juni).

Roosgandha, Elizabeth. 2004. “Diagnosa Kemarjinalan Kelembagaan Lokal untuk Menunjang Perekonomian Rakyat di Pedesaan.” Laporan Hasil Penelitian Pusat Analisis Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian Badan Litbang Departemen Pertanian Bogor. Diakses pada 17 November 2016 dari https://kelembagaandas.wordpress.com/kelembagaan-lokal/ roosgandha-elizabeth/.

Saptana, Elizabeth Roosganda, Tri Pranadji, dan Syahyuti. 2003. “Transformasi Kelembagaan Tradisional.” Laporan Hasil Penelitian. Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian (PSE). Bogor.

Sadono, Dwi. 2008. “Pemberdayaan Petani: Paradigma Baru Penyuluhan Pertanian di Indonesia.” Jurnal Penyuluhan, Maret, Vol. (1): 65–74.

Syahyuti. 2010. “Kelembagaan Pertanian.” Majalah Forum Agro Ekonomi, Vol. 28 No. 1, Tahun 2010.

Syufri, Ahmad. 2011. Sejarah Penyuluhan Pertanian di Indonesia. Diakses pada 22 November 2016 dari http://ahmadsyufri.blogspot. co.id/2011/10/sejarah-penyuluhan-pertanian-di.html.

Sumber Wawancara:

Adih, pemilik P4S Sakana Bogor, 15 September 2016

×